virus ini selalu mengirimkan pesan otomatis ke semua teman chat kita, Virus terbaru yang menggunakan YM itu dikenali sebagai W32/VBTroj.CEUU oleh Norman Security Suite.
Ciri-ciri virus ini adalah mengirimkan pesan dengan Bahasa Inggris disertai tautan ke sebuah file. Untuk menarik korbannya, tautan tersebut seakan-akan mengarah ke sebuah file gambar yang dikompresi dengan format .zip. Kalau kita tanpa sengaja telah mendownload dan membuka file tersebut maka YM (Yahoo Messenger) kita sudah terinfeksivirus ini.
Berikut beberapa bentuk pesan yang dis 8dalam bahasa inggris).
*I just found this pic of you last night, and I think you might want to save it, looks amazing. srv034.imageshares.info:88/cache/user2940/DVS-Picture009.JPEG.zip
*Would-you-care-if-I-tagged-you-in-this-picture?Or-would-you-get-upset-at-me? srv057.imageshares.info:88/DisplayPics/user3052/DVT-NewPhoto009.JPG.zip
*This picture is creepy and disturbing! You have to check it out. http://srv034.imageshares.info:88/cache/user2940/DVS-Picture009.JPEG.zip
*I was at the mail,and you willnever guess who i saw! http://srv057.imageshares.info:88/DisplayPics/user3052/DVT-NewPhoto009.JPG.zip
*I-found-the-wallpaper.You’llloveit,what-do-you-think?http://viewmorepics.facebookgallery.info:88/ImageView&profileID=1390/DVS-MyPhoto14.JPEG.zip
*Have-you-seen-my-new-glasses?I-just-found-outI-had-to-get-new-ones.Do-they-look ok??http://viewmorepics.facebookgallery.info:88/ImageView&profileID=1390/DVS-MyPhoto14.JPEG.zip
*Why do I even bother taking pictures when they turn out to be like this. Don’t show it to anyone please. http://img284.dlimageshack.info:88/img284/43930/MVC-NewPhoto12.JPG.zip
*I finished editing this picture last night for my facebook profile… How do you like it? http://img425.dlimageshack.info:88/~ProfileView/user4729/DVS-NewPhoto13.JPG.zip
*The pics from my new digital camera keep coming out strange. Can’t you tell it doesn’t look right in this one? http://c2ac-b.myspace-pics.info:88/images03/4986051/DVT-Picture004.JPG.ZIP
*If you decide to open this picture you have to promise not to show it to anyone. ok? http://c2ac-b.myspace-pics.info:88/images03/4986051/DVT-Picture004.JPG.zip
tips antisipasi serangan virus ini :
1.install/update antivirus yg udah bisa detek virus tsb.
2.jika muncul pesan seperti yg dijelasin di atas jangan di click,apalagi di download.
3.jika PC anda terhubung ke jaringan matikan file sharing.
4.waspada dengan file yg memiliki nama acak, dengan ekstensi .exe dan ukuran 212 kb.
5.Kalau semua cara gak berhasil dan kebetulan telah terlanjur kena virus ini maka komputernya langsung di instal ulang saja.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
6 komentar:
nice info,,,
thanks for share,,,, :)
Tampaknya virus tidak akan pernah mati :k5 . Gugur satu tumbuh seribu. Virus satu ini perlu diwaspadai oleh pengguna YM di seluruh dunia :a8 . Sedia payung sebelum hujan. Trims tips dan tutorialnya dalam menghadapi serangan 'virus Yahoo Messenger'. :a6
kalo dah terlanjur kena harus instal ulang ya? hiks...hiks..
dasar virus menyebalkan.
Wow,virus aneh....
Untung ga suka YM-an!
Huhu ^^
ok sobat.. keren infonya..
dan terimaksih banyak y...
perludiwaspadai ini :k3
sore sobat .. wahh keren nih inponya sob ijin baca yuah :D... :a5
:k1 :k2 :k3 :k4 :k5 :k6 :k7 :k8 :k9 :a1 :a2 :a3 :a4 :a5 :a6 :a7 :a8 :a9 .
Posting Komentar